• Jelajahi

    Copyright © KarawangNews.com - Pelopor Media Online di Karawang
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Usai Banjir, Petani Jayakerta Kembali Garap Sawah

    Senin, 15 Februari 2010

    USAI sibuk menangani banjir yang merendam ratusan sawah di Kecamatan Jayakerta, kini petani setempat mulai kembali menanam dan bgerharap peruntungan panen mendatang bisa menghasilkan tonase padi yang lebih dibanding panen sebelumnya. Tampak seorang petani usai menyemprot bibit padi di Desa Jayakerta, Kecamatan Jayakerta, Senin (15/2/2010) pukul 15.00 WIB.
    Kolom netizen

    Buka kolom netizen

    Lentera Islam


    Hai orang-orang yang beriman jadikanlah sabar dan shalat sebagai penolongmu, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar. (QS. Al Baqarah: 153)

    Berita Terbaru

    lingkungan

    +